Kerjasama dengan instansi yang relevan
1. Instansi pendidikan lain
Komunikasi dan kerjasama dengan instansi pendidikan dilakukan dalam rangka studi banding maupun pertukaran informasi akademik agar dapat memperluas dan memperkaya khazanah keilmuan.
2. Kerjasama dengan pihak pemerintah
Kerja sama dengan instansi pemerintah, swasta dan profesi serta organisasi lainnya dilakukan dalam usaha mendapatkan informasi tentang hal-hal yang dibutuhkan masyarakat, training, seminar, lokakarya dan bantuan/hibah.
3. Dunia Pendidikan
Jalinan komunikasi dengan dunia pendidikan dianggap penting dalam upaya penyaluran magang bagi mahasiswa tingkat akhir maupun lulusan yang akan bekerja, training dan pelatihan kepada dunia usaha, pemagangan, Praktek Kerja Lapangan, penempatan lulusan dan Kerjasama Laboratorium serta promosi program studi.